DPK KNPI Kecamatan Cilograng, garda terdepan dalam Pemberantasan Dugaan Marak nya Miras

    DPK KNPI Kecamatan Cilograng, garda terdepan dalam Pemberantasan Dugaan Marak nya Miras

    Lebak, PublikBanten id Cilograng - DPK Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Cilograng Siap jadi Inisator pemberantasan  dugaan marak nya Miras. Kecamatan Cilograng, Kabupaten Lebak, provinsi Banten ( Lebak, 05-02-2024).

    Selanjutnya Ketua DPK KNPI Kecamatan Cilograng Mengomentari terkait Marak nya Pemberantasan Dugaan Miras di kecamatan Cilograng kabupaten Lebak, Fery Fadlani S.I.P : 

    Kami siap menjadi Inisator pemberantasan dugaan maraknya miras di kecamatan Cilograng, insyallah dalam waktu dekat ini akan melakukan Rapat konsolidasi dengan para ketua ormas atau ketua  komunitas yang ada. 
    diharapkan hadir Guna membahas  langkah-langkah apa yang akan di tempuh dan memecahkan permasalahan sehingga mendapatkan solusi bersama dugaan maraknya miras seperti harapan ketua Mui kecamatan Cilograng. Kata fery fadlani S.ip (ketua knpi Cilograng) kepada insan media (red-).

    Lebih lanjut Fery, kenapa ini menjadi konstrentrasi kami agar para pemuda di kecamatan Cilograng tidak ada lagi konsumsi minum keras karena jelas menurut sumber hukum baik Alquran dan Al hadist Agama islam itu Haram, baik itu penjual dan yang mendistribusikan miras harus  di pertanggung jawabkan Perbuatan nya.

    Sesuai  dalam  Perubahan
    Ketiga tahun 2001 terhadap UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945, ketentuan mengenai ini kembali dicantumkan tegas dalam Pasal 1 ayat (3) yang berbunyi: “Negara Indonesia adalah Negara Hukum”.

    Hasil rapat konsilidasi tersebut akan di reportkan kepada Forkopimcam Cilograng untuk bisa berkolaborasi bersama demi kecamatan Cilograng bebas Minuman keras(Miras).

    Karena kecamatan Cilograng kabupaten Lebak merupakan salah satunya sumber santri dan masyarakat Agamis, masih banyak pondok pesantren di tiap desa yang ada di Kecamatan Cilograng, tegas nya ( red-media).

    Saat di konfirmasi via whatsapp pak Camat Cilograng " Saya lagi ada di Rangkasbitung" ungkap nya 

    Sampai berita ini ditayangkan akan terus menkonfirmasi pihak terkait Guna pemberitaan lanjutan yang akurat dan kredibel.

    ( Tim media*Red)

    humas polri sat pol pp kecamatan cilograng - polsek cilograng - camat cilograng
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Keluarga Besar Organisasi BPPKB Banten DPC...

    Artikel Berikutnya

    Al Muktabar Resmikan Sarpras SMKN 2 Malingping

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Diduga ketahanan pangan Anggaran Tahun 2023 Rp 25.000.000 Warga dan ketua BPD sebut Program Gagal  bibit ikan Dan pakan
    Hendri Kampai: Membangun Positivisme Bangsa Indonesia di Tengah Ketidakpastian Ekonomi dan Geopolitik Dunia
    Ketua Umum HMI Cabang Persiapan Kabupaten Tangerang Dukung Polda Banten dalam Pengawalan Pilkada
    Pengawalan Humanis Pilkada di Banten Junjung Prinsip Demokrasi
    TNI-Polri Gelar Tactical Video Game Untuk Sinergikan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden 2024
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Melaksanakan Giat Cooling Sytem Sambangi Para Ketua RW , Binmas Polsek Cilograng di kantor Desa Lebaktipar
    Diduga Adanya Trading In Fluence Dibalik Tambang Batu Bara Ilegal di Lebak Selatan  Kuasa Hukum LSM KPKB Angkat Bicara
    Sat Resnarkoba Polres Lebak Ingatkan Penyalahgunaan Peredaran Narkoba, Program Sholat Shubuh Keliling (Suling)
    Tablig Akbar Milangkala Desa Cikatomas Nu Ka 43 Tahun(1981-2024)"Bengras"
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Serma Jumingin Anggota Babinsa Koramil 0622-01/Cisolok Hadiri HUT PGRI ke - 76 di SMK Samudra
    Melaksanakan Giat Cooling Sytem Sambangi Para Ketua RW , Binmas Polsek Cilograng di kantor Desa Lebaktipar
    Diduga Adanya Trading In Fluence Dibalik Tambang Batu Bara Ilegal di Lebak Selatan  Kuasa Hukum LSM KPKB Angkat Bicara
    Melaksanakan Giat Gatur di SMK Yasmi Cilograng Tekan Angka Laka Lantas
    Antisipasi Perang Sarung Dan Kejahatan Jalanan Di Bulan Suci Ramadhan Polsek Bayah Polres Lebak Laksanakan Patroli Dialogis
    ORMAS PERPAM LEBAK SELATAN APRESIASI HASIL  AUDIENSI DENGAN PEMERINTAH DESA CIKATOMAS KEC. CILOGRANG TENTANG PLAPING BLOK KP. CIKATOMAS 2 LEBAK BANTEN
    Tanpa Papan Informasi Proyek Pembangunan TPT Desa Cirendeu menggunakan Batu Kali dan Diduga Proyek Siluman
    Jawaban Kabid Disperindag Lebak Setelah 3 Hari Ditunggu Wartawan Siapa Inisial I
    Guna Menjaga Kondusiftias wilayah menjelang Pilkada serentak Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik dan anggota melaksanakan Giat Cooling sytem sambangi Ketua Ketua Panwascam

    Ikuti Kami